International Space Station Mengorbit Bumi Berlatar Pemandangan Indah

Foto berikut ini bukan hasil Photoshop atau cuplikan dari film sci-fi.

Klik gambar untuk memperbesar.

Ini adalah International Space Station diatas planet bumi kita. Cahaya Kutub Selatan semakin menambah indah pertunjukan angkasa ini.

Canadarm adalah lengan robot dari SPace Station, yang berguna untuk memindahkan peralatan di sekitar ISS, dan untuk menyokong kebutuhan para astronot yang bekerja di ruang angkasa.

Ketika partikel-partikel bermuatan listrik dari matahari bertemu dengan medan magnetik bumi, maka terjadilah buncahan cahaya yang indah seperti terlihat dalam foto. Jenis gas yang berbeda menyebabkan perbedaan ketinggian dan ragam warna yang muncul pada aurora kutub selatan ini.

Gambar ini diambil oleh astronot NASA, Joe Acaba, insinyur penerbangan, merekam serial serial gambar-gambar dari sudut Tranquility ISS.

"Pemupukan Besi" Dapat Bantu Dampak Perubahan Iklim

Menurut studi terbaru, memasukkan besi kedalam laut dapat menyerap CO2 untuk waktu berabad-abad, sehingga hal ini akan membantu mengurangi dampak dari perubahan iklim.


Corethron pennatum, spesies diatom yang berkembang selama fertilisasi menggunakan besi.

Sejumlah bagian samudera kurang akan kandungan besi yang dibutuhkan bagi berbagai jenis alga. Ketika serbuk besi disebarkan di samudera Atlantik, alga-alga ini pun tumbuh dan berkembang.

Biaya yang dibutuhkan diperkirakan $240,000 untuk 3,000 ton CO2.

Link1 / Link2

Mukulin Rumah Pake Roti? Inilah 6 Tradisi & Kepercayaan Unik Seputar Tahun Baru

 Ada banyak tradisi dan kepercayaan seputar tahun baru dari berbagai negara dan budaya. Kalau di daerah atau keluarga kamu tradisinya sepert...